Sinar Agama

Yayasan Mulla Shadra Hasan Abu Ammar

Penjelasan Hadits Imam Ja’far Tentang Pengikutnya

﷽ Seseorang menukil sebuah hadits dari imam Ja’far Shadiq yang mengatakan: “Ada sekelompok orang yang berkata bahwa aku ini imam mereka. Demi Allah, saya bukan imam mereka. Sama sekali bukan. Semoga Allah melaknat mereka. Mereka itu, setiap kali saya menutupi sesuatu, mereka malah membukanya. Semoga Allah mengungkapkan keburukan-keburukan mereka.” Silahkan ikuti penjelasan dan tanggapan ustadz …

Selengkapnya >

Penjelasan “Disunahkan berpuasa sembilan hari dari awal Muharam”

﷽ Di Mafatihul Jinan edisi Indonesia, pada keterangan hari pertama, ada kutipan dari Syekh Thusi yang berkata, “Disunahkan berpuasa sembilan hari dari awal Muharam, namun pada hari kesepuluh harus imsak sampai waktu salat asar…” Tetapi, dalam buku yang sama, ada keterangan yang berbeda dari Allamah Majlisi, khususnya puasa hari ke-9 dan ke-10 Muharam. Menurut Allamah …

Selengkapnya >

Penyandingan Nama Allah

﷽ Dalam sebuah ayat disebutkan; “Hai orang orang yang beriman taatilah Allah, Rasul-Nya dan Ulil Amri di antara kamu” (QS An-Nisaa, Ayat 59). Menurut syiah, tidak mungkin Allah menggandengkan nama-Nya dan nama Nabi-Nya bersama orang yang dzalim. Karena, Allah suci, nabi suci sehingga ulil amri itu harus suci karena di gandengkan dengan nama yang suci. …

Selengkapnya >

Nasihat Lukman Nur Hakim

﷽ Sekelumit dari penjelasan nasihat Lukman Hakim terhadap anaknya dimana salah satunya adalah supaya senantiasa “mengingat Tuhan”, penjelasan dari “Mengingat Tuhan” diantaranya adalah: Mengingat Allah sudah tentu setelah tahu Allah. Dan bukan hanya tahu Allah tetapi tahu mauNya dan ajaranNya. Setelah itu maka ingat Allah yakni ingat tentangNya yang ada di ilmunya (manusia) dan ingat …

Selengkapnya >

Nabi saww Lebih Kecil Dari Nyamuk?

﷽ Seseorang menukil sebuah riwayat dari imam Shadiq as yang mengatakan: Maka Allah yang paling tinggi mengatakan: Sesungguhnya Allah tidak malu untuk menyajikan contoh – yang dari nyamuk atau yang lebih kecil dari itu) Al Shadiq berkata: Ayah saya mengatakan kepada saya bahwa ia mendengar dari al Nudr bin Suwaid dari al Qasam bin Sulaiman …

Selengkapnya >

Muhkamaat dan Mutasyaabihaat

﷽ Mohon penjelasan maksud dari ayat muhkamat dan ayat mustasyabihat? Dan mohon sertakan contoh dari ayat-ayat tersebut?! Silahkan ikuti penjelasan ustadz SA terkait dengan pertanyaan-pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

Selengkapnya >

Metode Mengenal Tuhan

﷽ Ushuludin ada 5 perkara, yakni: Tauhid, Keadilan Ilahi, Nubuwah, Imamah dan Ma’ad? Apakah hanya dengan metode filsafat orang bisa mempelajari ini? Bagaimana dengan orang-orang yang mengenal Syiah melalui  sejarah  tanpa  mempelajari  Tauhid?  Bukankah  secara  jelas-jelas  Tuhan  katakan,  awal beragama kenali Tuhan-mu? Silahkan ikuti penjelasan ustadz SA terkait dengan pertanyaan-pertanyaan di atas di dalam PDF …

Selengkapnya >

Metode Mempelajari Syi’ah

﷽ Saya Syi’ah sekitar 1 tahun ini, ustadz. Selama ini saya kebanyakan hanya belajar dari media buku dan media internet. Saya ingin belajar menurut jalur yang seharusnya. Belajar seperti layaknya gelas kosong, tapi saya tidak tahu harus mulai dari mana. Apa yang seharusnya saya lakukan, ustadz? Silahkan ikuti penjelasan ustadz SA terkait dengan pertanyaan-pertanyaan di …

Selengkapnya >

Sikap Penganut Perbedaan Mazhab

﷽ Ustadz saya dulu penganut Sunni, sering/hampir selalu shalat berjamaah. Semenjak saya hijrah ke AB, saya tidak lagi shalat berjamaah di masjid, di komplek saya perbedaan mazhab sebagai barang yang tabu. Oleh karena saya tidak ke masjid lagi, tetangga banyak yang bertanya tentang saya ke orang tua. Dan banyak yang menggosipkan miring tentang saya, apakah …

Selengkapnya >

error: Copyright © 2020, Sinar Agama - Mulla Shadra Hasan Abu Ammar ra