Sinar Agama

Yayasan Mulla Shadra Hasan Abu Ammar

ornament-1a

Ahlak

Akhlak dalam bahasa Arab adalah jamak atau plural dari Khulq dimana secara harfiah bermakna Karakter. Karakter di sini umumnya tidak termasuk dalam katagori karakter. Tetapi secara global Khulq ini dapat diartikan sebagai karakter. Dan dalam istilah kepemilikan jiwa seseorang terhadap sifat-sifat tertentu dimana kepemilikan karakter yang telah menjadi karakter dilahirkan atau memanifestasikan dari jiwa manusia muncul dari karakter seperti itu, perbuatan-perbuatan itu dengan mudah. Yang menjadi kriteria Khulq adalah penerbitan tindakan yang mudah tanpa berfikir dan tanpa terbebani disebut Khulq. Jadi Khulq adalah sifat yang darinya muncul suatu perbuatan dengan mudah tanpa melalui pikiran atau tanpa merasa terbebani.

﷽ Apakah adil itu dilihat dari sikap/action atau orangnya? Kemudian bagaimana dengan statemen “lebih baik pemimpin kafir tapi adil daripada pemimpin muslim tapi dholim”?

﷽ Apa kebahagiaan yang hakiki menurut Al-Qur’an? Dan apa beda kebahagiaan akal dan kebahagiaan perasaan? Silahkan ikuti penjelasan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

﷽ Buang umur itu bukan ditentukan dengan nilai materinya di dunia ini, seperti kedamaian, kemakmuran dan seterusnya. Tapi lebih ternilai dengan landasannya….

﷽ Menapa masih ada perempuan di Iran yang menggunakan kerudung tapi masih memperlihatkan rambut bagian depan, apakah hal itu diperbolehkan? Silahkan ikuti penjelasan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

﷽ Apakah sifat malas yang ada dalam diri seseorang termasuk salah satu ujian, dan bagaimanakah kiat kiat menghilangkan sifat malas tersebut? Silahkan simak penjelasan alm ustadz SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

﷽ Syetan Berkata: “Dengan Keagungan dan Kemulian-Mu Ya Allah, aku akan menyesatkan seluruh anak Adam, kecuali mereka yang ikhlas sejak awal untuk-Mu.” Pertanyaannya, Apa yang di maksud dari ucapan syaithan (mereka yang ikhlas sejak awal untukMu)? Silahkan simak penjelasan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF …

﷽ 1. Bagaimana cara agar suami istri saling meridhai? 2. Kiat agar istri patuh dan mendengar serta dapat mengingat pesan dari suaminya dalam keadaan apapun, termasuk dalam keadaan genting sekalipun? 3. Adakah hal-hal khusus yang harus dilakukan si suami agar suasana rumah tangga tetap harmonis/menghindari pertengkaran? 4. Apa hikmah di …

﷽ Tentang ‘diri’ atau ‘hati’… yang saya pahami adalah, diri itu merujuk kepada ‘jiwa’. Jiwa itu bersemayam di dalam ’hati’. Kenapa di dalam hati? Karena penentu baik buruknya seseorang, terletak dari hatinya, …

﷽ Ada statemen yang mengatakan: ”JIWAKU… berarti aku bukan jiwa,,, jiwa bukan aku…”,,”DIRIKU,,, berarti diri bukan aku,, aku bukan diri”…dan seterusnya. Pertanyaannya adalah: Bagaimana menjelaskan siapakah aku ini? Silahkan simak tanggapan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

﷽ Ulama Syi’ah menghadapi hadits-hadits yang sulit dipahami, diserahkan kepada orang-orang yang bisa menjabarkan. Tidak kayak Wahabi yang sok berakal tetapi akalnya diikat dengan kesombongan dan keegoannya dan malas belajar dan berenung dan sangat suka main laihiriah kata dan menerapkan pada apa-apa yang disukainya. ….

﷽ 1. Rosul bersabda: Memaafkan itu lebih utama dari meminta maaf, hal-hal apa saja yang bisa dimaafkan dalam AB, sejauh mana batasannya? Seperti penipuan dalam bisnis dan fitnah. 2. Bagaimana hukum membangun rumah mewah, sedangkan di sekelilingnya masih terdapat perkampungan yang minim secara ekonomi?

﷽ Aku sudah berusaha sholat karena Allah, tapi itu cuma dalam niat aja, ketika sholat pikiranku sudah kemana-mana, apa lagi kalau saya jadi makmum imam bacaannya surat yang panjang pikiran sudah kemana-mana, terus kadang yang mendorong aku untuk sholat, supaya diampuni dosa-dosaku, supaya rizki yang lancar, pertanyaannya, bagaimana dengan sholat …

error: Copyright © 2020, Sinar Agama - Mulla Shadra Hasan Abu Ammar ra