Sinar Agama

Yayasan Mulla Shadra Hasan Abu Ammar

Membaca Al-Quran Pada Saat Haid dan Cara Bermarja’

﷽ 1). Berapa sebenarnya batasan baca qur’an bagi wanita haid karena yang saya dapat banyak perbedaan pendapat yang semakin membingungkan. 2). Jika kita berada dalam satu sistem di mana aturan dalam sistem itu mengacu pada satu marja yang berbeda dengan kita, apakah kita harus mengikuti sistem tersebut dan meninggalkan aturan yang ada dalam marja kita …

Selengkapnya >

Pemerintahan Iran (pembahasan 2)

﷽ Bolehkah kita mengetahui alasan legal (fiqih) Khamene’i yang nerima kebijakan Ahmadinejad tentang subsidy cut reform 2 tahun lalu (reformasi pemotongan subsidi harga BBM dan makanan)? Sebuah kebijakan yang amat dipuji IMF dan world Bank? Silahkan ikuti penjelasan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

Selengkapnya >

Pemerintahan Iran (Pembahasan 3)

﷽ Apa alasan fiqih yang membolehkan sepah-e pasdaran ambil peran mengambil alih / akuisisi beberapa grup bisnis besar di Iran? Seperti grup Bahman, Khatamul anbiya’ dan sebagainya? Soalnya jadi ingat mirip Indonesia jaman Suharto, dwifungsi Abri? Silahkan ikuti penjelasan alm ust AS terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

Selengkapnya >

Pindah Marja

﷽ Apa yang harus dilakukan seseorang apabila ia ingin berpindah taqlid dari 1 marja’ ke marja’ yang lainnya? Silahkan ikuti penjelasan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

Selengkapnya >

Kesempurnaan Agama

﷽ Kalau  setelah  pertengahan  malam kita shalat harus dengan niat “ma’a  fi  dzimmah” yang artinya kurang lebih: sesuai dengan tanggungan kewajiban yang ada, apakah ada’an atau qodlo. Mengapa Marja’ tidak bisa memutuskan apakah itu niat ada’an atau qodlo? Apakah belum jelas keterangan yang ada di kitab Syiah? Kalau belum/tidak jelas, bukankah berarti ada kekurangan dalam …

Selengkapnya >

Bertaklid Kepada 1 Orang Marja’ yang A’lam

﷽ Menurut akal, akan lebih bagus kalau kita bermarja’ dengan lebih dari 1 marja, karena orang mempunyai spesialisasi masing-masing. Seperti dokter mata, dokter THT, Dokter kulit, dan lain-lain. Mengapa kita hanya diwajibkan bermarja’ ke 1 marja saja. Silahkan ikuti penjelasan dan tanggapan ustadz SA terkait dengan makna dan maksud dari hadits  di atas di dalam …

Selengkapnya >

Hukum Menegakkan Negara Islam

﷽ Apakah hukumnya menegakkan negara Islam di negara sendiri, merupakan kewajiban fardu ain bagi setiap muslim? Bagaimana proses penegakkannya menurut ajaran AB , apa dibutuhkan figur seperti ayatullah yang ada di Iran atau independen negeri sendiri? Bagaimana hukumnya orang muslim yang enggan menegakkan negara Islam menurut madzhab Jafari? Silahkan ikuti penjelasan ustadz SA terkait dengan …

Selengkapnya >

Kemarjaan Konsultatif (2)

﷽ Membela kebenaran itu Mahal dan sulit. Karena kebenaran itu sendiri yang akan menolaknya jika tidak benar. Terutama Sang Maha Benar dan Tajalli tertinggiNya yaitu para Makshumin as. Saya menulis komentar tentang SMS ini adang-kadang sampai tidak tidur 24 jam. Merenungi dan merenungi… mencoba memahami maunya, mengerem emosi…

Selengkapnya >

Kemarjaan Konsultatif (1)

﷽ Banyak hal yang sudah jelas, dibuatnya kabur. Hal ini bisa terjadi dalam beberapa sebab seperti, kecenderungan politik atau ada kecenderungan sok tahu dan merasa lebih tahu dari marja’nya. Bagaimana mungkin Semua Fuqa’ bersepakat bahwa Taqlid itu adalah wajib bagi yang belum sampai pada derajat Ijtihad dan Muhthath, tetepi menurut buku SMS… Apa yang dimaksud …

Selengkapnya >

error: Copyright © 2020, Sinar Agama - Mulla Shadra Hasan Abu Ammar ra