Sinar Agama

Yayasan Mulla Shadra Hasan Abu Ammar

Hukum Mendengar Khuthbah Jum’at

﷽ Kalau kita lagi mendengarkan khutbah Jum’at bolehkah kita mencatat isi khutbah itu atau tidak boleh/cukup mendengarkan aja? Silahkan simak tanggapan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

Selengkapnya >

Hukum Memberitakan Berita-berita Yang Ada di Alam Maya

﷽ Bagaimana hukum fiqih mengatur tentang dunia maya (internet)? Dan bisa kah informasi yang kita dapatkan dari dunia maya menjadi rujukan? Karena saat ini banyak sekali rekayasa informasi yang terjadi di dunia maya, sehingga informasi yang kita dapatkan diragukan keabsahannya. Silahkan simak tanggapan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

Selengkapnya >

Hukum Kerja di Bank dan Yang Haram Lainnya

﷽ Seseorang punya keahlian di bagian listrik. Karena sesuatu hal dia di minta tolong memperbaiki kerusakan listrik di sebuah bank biasa (dengan sistem riba). Apakah dia sepatutnya menolak kerja itu? Apakah ada hubungannya antara pekerjaan service dan Ribba pada Bank tesebut? Silahkan simak tanggapan alm ust SA terkait dengan pertanyaan-pertanyaan di atas di dalam PDF …

Selengkapnya >

Hukum Istri Yang Kabur Dari Rumah Suaminya

﷽ Karena suatu alasan yang rumit, seorang perempuan pengikut ajaran AB akhirnya memutuskan untuk membawa pergi puterinya menjauh dari suaminya, dan untuk sekian lama (sekitar 3 bulan ini) dia telah sampai pada sebuah kegamangan, tentang: 1. Gimana status dia secara syar’iyyah sebagai harim sah dari suaminya, sementara dia telah bulat untuk tak lagi kembali kesana. …

Selengkapnya >

Hukum Ahmadiyyah

﷽ Apakah secara hukum Ahmadiyah tergolong kafir? Bagaimana dengan donor darah dari mereka? Silahkan simak tanggapan alm ust SA terkait dengan pertanyaa di atas di dalam PDF berikut:

Selengkapnya >

Hujr bin ‘Adi

﷽ Siapakah gerangan shahabat Rasul saww yang bernama Hujr Bin Adi, yang makamnya baru diobrak-abrik wahabi, kami nyaris tidak pernah mendengar riwayat-riwayat beliau, bisakah Ustadz berkisah sedikit tentang beliau? Silahkan simak tanggapan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut?

Selengkapnya >

Hubungan Dosa dengan Umur dan Penyakit?!

﷽ Bagaimana penjelasan tentang ayat dan riwayat berikut: “Ketahuilah bahwa tidak ada satu bau badan yang keluar, cacat, sakit kepala, dan penyakit yang lain hinggap pada manusia kecuali karena dosa yang dilakukannya.” (Ushul Al-Kafi 3: 370). Atau Imam Ja`far Al-Shadiq (sa) berkata: “Orang yang mati karena dosanya adalah lebih banyak dibanding orang yang mati karena …

Selengkapnya >

Hikmah Perkawinan dan Hubungan Suami-istri di Akhirat Kelak

﷽ Apakah pasangan di dunia akan ketemu lagi di akhirat? Bagaimana kalau seorang pria punya 3 atau 4 orang istri, dan semuanya sakinah, apakah kesemua istrinya akan bersama di akhirat? Dan bagaimana juga kalau istri pertama meninggal, lalu menikah lagi. Siapa yang akan bersamanya nanti, istri pertama atau yang kedua? Silahkan simak tanggapan alm ust …

Selengkapnya >

Hiasilah Agama dan Ahlulbait Dengan Taqwa

﷽ Ingin tahu cara menjaga stamina pelajar hauzah Bahtsul Khaarij, yang tidur hanya beberapa jam dan yang konon kabarnya malam dihabiskan untuk membaca dan menelaah kitab-kitab. Silahkan simak tanggapan alm ust SA terkait dengan pertanyaan di atas di dalam PDF berikut:

Selengkapnya >

Hasan Ruhani, Tradisional dan Reformis di Iran

﷽ Apa yang Ustadz ketahui tentang presiden baru Iran Hassan Rohani? Bagaimana visi misi politik luar negerinya? Bagaimana tentang pandangannya terhadap Amerika Israel? Apakah Rahbar dan tokoh ulama juga menyetujui tentang pemilihan beliau? Apa perbedaan mencolok dengan Ahmadinejad? Dari partai mana beliau berasal? Berapa % suara yang diperolehnya? Silahkan simak tanggapan alm ust SA terkait …

Selengkapnya >

Haram Menggauli Istri Yang Masih Kecil

﷽ Ada yang bertanya, dalam kitabnya Tahrirul WasilahJuz 2 halaman 221 dalam masalah nomor 12 seperti berikut : كاللمس بشهوة والضم والتفخيذ فال بأس بها حتى في الرضيعة وأما سائر االستمتاعات “Dan adapun bersenang-senang seperti menyentuh dengan syahwat, bergumul dan menghimpitkan kemaluan di paha maka (hukumnya) tidak apa-apa, walaupun pada anak kecil yang masih menyusui” …

Selengkapnya >

Hak dan Kewajiban Anak Lelaki Tertua

﷽ Mohon penjelasan dari masalah-masalah berikut: 1. Kewajiban seorang anak laki-laki tertua terhadap orang tua yang telah meninggal adalah mendoakannya, membayar hutang-hutang uang maupun sholat dan puasa, 2. Bagaimana dengan hak anak laki-laki terhadap orang tua yang meninggal? 3. Mohon dijelaskan juga hak dan kewajiban anak perempuan dan laki-laki terhadap orang. Silahkan simak tanggapan alm …

Selengkapnya >

error: Copyright © 2020, Sinar Agama - Mulla Shadra Hasan Abu Ammar ra